Bahan-bahan yang digunakan untuk proses flashing pada Samsung Galaxy J2 :
- Download Firmware Samsung Galaxy J2 login dahulu
- Driver USB Samsung for Mobile Phone
- Download Odin3 v3.10.7
Caranya flash Samsung Galaxy J2 SM-J200:
- Ekstrak bahan yang sudah di download diatas simpan pada folder yang mudah diingat anda
- Instal Driver Samsung di komputer untuk mendeteksi hp terhubung dengan odin melalui hub atau port usb device
- Sekarang matikan HP Samsung Galaxy J2 anda
- Masuk ke Download mode Samsung Galaxy J2 dengan cara tekan dan tahan tombol Volume Down + Home + Power secara bersamaan beberapa detik, nanti akan muncul notif warning, tekan tombol Volume Up hal ini untuk melanjutkan masuk ke Download mode Samsung Galaxy J2 .
- Sambungkan HP Samsung Galaxy J2 ke komputer atau laptop denga kabel USB
- Klik 2x aplikasi Odin3 v3.10.7 pada komputer anda
- Jika sudah terdeteksi Odin3 v3.10.7, silahkan lihat pada port ID:COM pada gambar dibawah ini
- Masukkan firmware Samsung Galaxy J2 pada tab AP di Odin3 v3.10.7
- Jika semua sudah disiapkan dengan benar, Selanjutnya Klik START untuk memulai proses flash firmware Samsung Galaxy J2 via Odin3 v3.10.7
- Tunggu proses flash Samsung Galaxy J2 via odin sampai selesai.
- Jika proses flash Samsung Galaxy J2 via Odin3 v3.10.7 akan muncul notif bertuliskan "PASS" artinya anda telah berhasil
- Selesai lalu cabut kabel data usb pada komputer anda
0 Response to "Cara Flash Samsung Galaxy J2 via Odin"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.